Kembangkan Fasilitas, Kamar Jenazah RSUD Kota Mojokerto Dirombak

PEMKOT Mojokerto bakal mengembangkan fasilitas kesehatan di RSUD dr Wahidin Sudiro Husodo. Dengan anggaran Rp 7 miliar, pemda bakal membangun One Stop Service dengan layanan drive thru. Termasuk, pembangunan kamar jenazah dan fasilitas masjid.
https://bit.ly/3XxEELj

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started