PEMKOT Mojokerto tengah mematangkan usulan untuk pengadaan palang pintu di perlintasan sebidang kereta api (KA) di Kelurahan Blooto, Kecamatan Prajurit Kulon. Karena jalur yang berada di wilayah barat kota itu dinilai urgen untuk dipasang sistem pengamanan karena tingkat lalu lintasnya makin padat.
https://bit.ly/42Pc9vE

Leave a comment