Kabupaten Mojokerto Minta Ganti Tuan Rumah Renang

UTAK-atik venue Porprov VIII Jatim berlangsung hingga saat ini. Hal itu seiring dengan ketidaksanggupan Pemkab Mojokerto menyediakan venue balap sepeda BMX. Tak mampu menggelar satu nomor pertandingan, pemkab meminta KONI Jatim agar menghelat laga cabor renang di Long Storage Kalimati.
https://bit.ly/3pSiTKN

Leave a comment

Design a site like this with WordPress.com
Get started