Category: Uncategorized
-
DKPP Beber Lima Syarat agar Pemilu Demokratis
ANGGOTA Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi menyampaikan ada lima syarat yang harus dipenuhi agar pemilu dapat berjalan demokratis.https://bit.ly/3ZjppXc
-
Belasan Orang Jadi Korban Perahu Tambang Terbalik di Surabaya
BELASAN orang menjadi korban setelah satu unit perahu tambang yang beroperasi di sungai di kawasan Jalan Raya Mastrip Kemlaten, Kota, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu, yang mengalami insiden terbalik dan tenggelam.https://bit.ly/3FTVwG6
-
Keris Era Majapahit, Sarat Mistis dan Prestise
SEIRING perkembangan zaman, pemakaian keris sebagai senjata mulai bergeser. Di era modern ini, keris justru kerap didapati pada sejumlah kegiatan adat dan religi. Tak jarang pula, keris berada di dalam etalase koleksi museum maupun pribadi. Meski kini keris identik dengan hal mistis, di tangan kelompok tertentu keris punya nilai prestise tersendiri.https://bit.ly/3z6rL0M
-
Partai NasDem, Demokrat, dan PKS Umumkan Piagam KPP
PARTAI NasDem, Partai Demokrat, dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengumumkan piagam kerja sama sebagai kesahihan pembentukan Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP).https://bit.ly/42EFZUb
-
Tabrakan Beruntun di Bangsal Mojokerto, Belasan Orang Jadi Korban Luka-luka
SEBANYAK 11 orang terluka akibat tabrakan beruntun di Jalan Raya Desa Pacing, Kecamatan Bangsal, Rabu (22/3) malam. Kecelakaan melibatkan mobil Daihatsu Xenia, pikap boks, dan dua sepeda motor, ini diduga terjadi lantaran pengemudi mobil mengantuk.https://bit.ly/42CLOkV
-
Terserempet KA Gaya Baru, Kakak Beradik Asal Gedeg Mojokerto Selamat
WARGA Kelurahan Blooto, Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto dikejutkan dengan peristiwa dua pengendara berboncengan terserempet KA Gaya Baru Malam, di perlintasan tanpa palang pintu, Blooto, Rabu (22/3) malam. Korban diketahui bernama Akbar dan Rima, kakak beradik asal Dusun Kranjen, Desa Gempolkrep, Kecamatan Gedeg, Kabupaten Mojokerto.https://bit.ly/3FHZVM4
-
Jalur Alternatif di Kabupaten Mojokerto Lumpuh
JALAN raya, pertokoan, fasilitas umum, dan rumah warga di Desa Modongan, Kecamatan Sooko, terendam banjir, kemarin (22/3). Tak sedikit kendaraan yang nekat menerabas jalur alternatif Mojokerto-Jombang itu mengalami mogok. Banjir langganan ini terjadi akibat meluapnya saluran air sepanjang jalan.https://bit.ly/40b7PFX
-
MUI Sebut Awal Ramadan Serempak, 1 Syawal Berpotensi Berbeda
KETUA Majelis Ulama Indonesia (MUI) Abdullah Jaidi menyebut penetapan awal Ramadhan 1444 Hijriah/2023 Masehi serempak jatuh pada Kamis (23/3), tetapi penentuan 1 Syawal atau Idul Fitri berpotensi terjadi perbedaan.https://bit.ly/409I09a
-
Tiga Kelurahan di Kota Mojokerto Diterjang Banjir, Air Masuk ke Rumah Warga
TIGA Kelurahan di Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto diterjang banjir. Banjir yang meredam pemukiman warga ini disebabkan luapan drainase pertanian yang tak mampu menampung meningkatnya debit air saat hujan deras.https://bit.ly/3JVQviu
-
Pengguna Facebook Capai 2 Miliar, Di Indonesia Tembus 10,5 Juta
DALAM Laporan Pendapatan Kuartal 4 2022 Februari lalu, Facebook mengumumkan bahwa mereka telah mencapai tonggak sejarah penting dengan memiliki 2 miliar pengguna aktif harian di seluruh dunia.https://bit.ly/406FdO2