-
Paus Mati Terdampar di Pantai Surabaya Dicek Peneliti
TIM dari Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga (Unair) meneliti penyebab kematian satu paus yang terdampar di pantai di daerah Kejawan Putih Tambak, Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur.https://bit.ly/42WESP7
-
PPP Tetap Ajukan Sandiaga Uno Jadi Cawapres Ganjar
WAKIL Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Arsul Sani mengatakan bahwa pihaknya akan tetap mengajukan nama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno untuk menjadi bakal calon wakil presiden (bakal cawapres) yang mendampingi bakal calon presiden (bakal capres) Ganjar Pranowo.https://bit.ly/3nVoNKO
-
Silaturahmi ke Wali Kota Mojokerto, IKA PMII Tawarkan Gerakan Intelektual
PENGURUS Ikatan Keluarga Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (IKA PMII) Mojokerto bersilaturahmi ke Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari di Ruang Sabha Pambojana Rumah Rakyat Kota Mojokerto kemarin. Selain menyampaikan halalbihalal menyongsong 25 tahun PMII Mojokerto, pertemuan kali ini juga untuk merancang peran strategis PMII sebagai gerakan intelektual di Mojokerto raya.https://bit.ly/3MqtXHS
-
14 Kejadian Laka, Tiga Nyawa Melayang di Mojokerto
SEBANYAK 14 peristiwa kecelakaan tercatat Satlantas Polres Mojokerto Kota terjadi selama pelaksanaan mudik dan balik Lebaran 2023. Akibat kejadian tersebut, tiga nyawa dipastikan melayang dan 19 korban lainnya menderita luka-luka terhitung sejak Operasi Ketupat Semeru 2023 bergulir mulai 18 April dan berakhir 2 Mei lalu.https://bit.ly/42T73hL
-
Peralihan Musim, Wali Kota Mojokerto Ning Ita Minta Kader Jaga Kebersihan
WALI Kota Mojokerto, Jawa Timur, Ika Puspitasari atau yang akrab disapa Ning Ita meminta kader motivator kesehatan untuk selalu mengajak masyarakat menjaga kebersihan lingkungan saat peralihan musim dari hujan ke kemarau.https://bit.ly/3W2z58q
-
Pemkot Matangkan Usulan Pengadaan Palang Pintu Perlintasan KA Rawan Laka
PEMKOT Mojokerto tengah mematangkan usulan untuk pengadaan palang pintu di perlintasan sebidang kereta api (KA) di Kelurahan Blooto, Kecamatan Prajurit Kulon. Karena jalur yang berada di wilayah barat kota itu dinilai urgen untuk dipasang sistem pengamanan karena tingkat lalu lintasnya makin padat.https://bit.ly/42Pc9vE
-
730 Tumpeng Warnai Hari Jadi Ke-730 Kabupaten Mojokerto
PARADE sebanyak 730 tumpeng mewarnai peringatan peringatan Hari Jadi ke-730 Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur yang dilaksanakan secara serentak di kantor Organisasi Perangkat Daerah (OPD), BUMD, Camat, Desa, dan kelurahan se-Kabupaten Mojokerto.https://bit.ly/3VYcTMx
-
Hewan Liar Teror Warga Kota Mojokerto
WARGA Kota Mojokerto kian dihantui dengan kemunculan hewan liar bertubi-tubi di permukiman. Bahkan, tiga binatang garang muncul berturut-turut hingga masuk ke rumah warga dalam sepekan terakhir. Alhasil, petugas pemadam kebakaran (damkar) harus berjibaku mengamankan warga dari teror ular piton, kobra hingga biawak yang muncul secara tiba-tiba.https://bit.ly/3OljG1l
-
Pram/Yere Bawa Indonesia Juara SEA Games
PASANGAN Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan mengatakan bahwa kemampuan mengatasi tekanan hingga menjaga fokus permainan menjadi kunci kesuksesan mereka, untuk membawa tim bulu tangkis putra Indonesia memenangkan medali emas SEA Games 2023 Phnom Penh, Kamboja, Kamis.https://bit.ly/3pAYmu1
-
Ngeri! Ular Peliharaan Mangsa Ternak Warga Kutorejo Mojokerto
ULAR peliharaan dengan panjang tiga meter meneror warga Dusun Wangunrejo, Desa Windurejo, Kecamatan Kutorejo. Ular jenis piton albino itu lepas dari kandangnya dan berkeliaran di permukiman. Selain membuat takut, beberapa ternak warga juga dimangsa.https://bit.ly/3Bn1UCN